Publikasi

SFITAL berkolaborasi bersama Pemerintah daerah Kabupaten Luwu Utara dan Kabupaten Labuhanbatu Utara, dalam menghasilkan produk publikasi yang berkontribusi dalam penyebarluasan pemahaman dan penerapan pengetahuan dalam mengelola kebun, terutama pengembangan kakao dan kelapa sawit berkelanjutan, serta meningkatkan akses terhadap pasar global melalui kemitraan petani, pemerintah, dan sektor swasta.

Adopsi terhadap praktik pertanian baik dan inovasi terus didorong dalam upaya meningkatkan produktivitas dan keberlanjutan. Upaya ini diharapkan agar sektor pertanian berkelanjutan di Kabupaten Luwu Utara dan Kabupaten Labuhanbatu Utara dapat terus berkembang dan memberikan manfaat jangka panjang bagi masyarakat, lingkungan, dan pendapatan ekonomi daerah.

C
Title: Comparative Analysis on Oil Palm Standard and Initiative to Promote Sustainability Commodities Production
Author: Rainforest Alliance
Year: 2022
Call Number: RP00285-22

Abstract:

Palm oil is the most prospective feedstock compared to other vegetable oil, namely soybean, sunflower seed, and rapeseed. Considering that palm oil has a higher production yield, low fertiliser, water, and pesticide needed for the plantation, palm oil is seen as one of the most productive sources of biodiesel (Mekhilef, Siga, and Saidur 2011).

File:

  File Size Description
file type <2750 KB Sofcopy